Gol dari Fulham sendiri diciptakan oleh Damien Duff di menit-menit awal yaitu menit ke-3, sedangkan gol kedua adalah own gol dari Vidic yang tidak berhasil menghalau bola dari gawang de gea. Agar anda lebih jelas berikut rekaman terciptanya gol.
Video Highlight MU Vs Fulham
Dengan hasil ini Manchester United saat ini menduduki peringkat ke-7 dengan nilai 3, dan peringkat pertama masih diduduki oleh Chelsea, setelah Hasil Pertandingan Chelsea vs Newcastle dimenangkan oleh Chelsea.
Gol Manchester United Vs Fulham
Manchester United : Robbie Van Persie, Shinji Kagawa, Rafael
Fulham : Damien Duff, Vidic (Own Gol)
Susunan Pemain Man United vs Fulham
Manchester United: David De Gea, Nemanja Vidic, Michael Carrick, Patrice Evra, Rafael, Anderson (Ryan Giggs 81'), Tom Cleverley, Ashley Young (Danny Welbeck 68'), Antonio Valencia, Robin Van Persie, Shinji Kagawa (Wayne Rooney 68')
Fulham: Mark Schwarzer, Brede Hangeland, Aaron Hughes, Matthew Briggs, Sascha Riether, Moussa Dembele, Mahamadou Diarra (Chris Baird 82'), Alexander Kacaniklic (Steve Sidwell 62'), Damien Duff, Mladen Petric (Hugo Rodallega 72'), Bryan Ruiz
Itu dia Hasil Pertandingan Manchester United Vs Fulham 25 Agustus 2012 yang bisa kami sajikan untuk anda. Ikuti terus update Liga Inggris dengan selalu mengupdate di Rio Chikara News untuk Jadwal Liga Inggris
0 Response to "Hasil Manchester United Vs Fulham 25 Agustus 2012"
Posting Komentar